Pelatihan Desain Grafis dan Pendaftaran Domain desa.id

Para peserta pelatihan desain grafis sedang praktek mengikuti arahan relawan Erwan
sumber foto pribadi

Selasa, 08/05 di Pendopo Kecamatan Moga tepatnya di aula BKAD Kecamatan Moga dilangsungkan acara Pelatihan Desain Grafis dan Pendaftaran Domain desa.id dimulai pukul 09.30 s/d 16.00. Acara ini dibuka oleh Kasi PMD Kecamatan Moga dilanjutkan oleh Indarto dari DINPERMASDES. kemudian acara inti dibuka oleh Relawan Puspindes Husni dan Erwan terkait pelatihan desain grafis APBDes 2018. Selama pelatihan berlangsung peserta pelatihan dengan antusias mempraktekan langsung. Desa yang menghadiri pelatihan ini adalah seluruh desa di Kecamatan Moga yaitu sepuluh (10) desa.

Pelatihan erlangsung selama 5 (lima) dijeda dengan shoolat dzuhur dan Ishoma. tujuan dari pembuatan infografis ini adalah untuk adanya transparansi APBDes 2018 terhadap masyarakat khusunya dan publik umumnya.

Kemudian dilanjutkan dengan acara atau panduan pendaftaran domain desa.id agar segala informasi yang ada di desa terhubung ke pemerintah.

Bagikan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *